Mantap! IHSG Jumat Dibuka Menguat 0,53% Tembus ke Level 7.204

作者:百科 来源:焦点 浏览: 【 】 发布时间:2025-05-24 04:41:31 评论数:
Warta Ekonomi,quickq快客官网苹果下载 Jakarta -

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tampak mencatat performa gemilang pada pembukaan perdagangan Jumat, 23 Mei 2025. Berdasarkan pantauan dari RTI Business pada pukul 09.10 WIB, IHSG menguat 37,94 poin atau setara 0,53% ke level 7.204,93.

Sebelum menempati levelnya saat ini, IHSG pada menit-menit awal perdagangan dibuka sempat berada pada posisi yang lebih tinggi di level 7.219,44. Sementara posisi terendahnya berada pada level 7.193,58.

Mantap! IHSG Jumat Dibuka Menguat 0,53% Tembus ke Level 7.204

Mantap! IHSG Jumat Dibuka Menguat 0,53% Tembus ke Level 7.204

Pergerakan saham pada awal perdagangan hari ini turut didominasi oleh tren positif. Sebanyak 262 saham bergerak naik, 154 saham bergerak turun, dan 193 saham tidak bergerak. 

Mantap! IHSG Jumat Dibuka Menguat 0,53% Tembus ke Level 7.204

Baca Juga: IHSG Kamis Ditutup Manis Naik 0,34% ke 7.166, COCO, FAST dan FITT Top Gainers

Mantap! IHSG Jumat Dibuka Menguat 0,53% Tembus ke Level 7.204

Per pagi hari ini, IHSG terpantau telah memperdagangkan 1,87 miliar lembar saham dengan frekuensi sebanyak 125.416 kali. Adapun nilai transaksi yang berhasil dibukukan mencapai Rp1,44 triliun. 

Di jajaran top gainers, PT Saranacentral Bajatama Tbk (BAJA) berada di posisi teratas karena berhasil meroket 30,23% ke level Rp112. Diikuti PT Fast Food Indonesia Tbk (FAST) yang melesat 24,67% ke Rp374 dan PT Pioneerindo Gourmet International Tbk (PTSP) yang melonjak 22,35% menjadi Rp1.095 per saham.